Polres Blitar Bentuk Satgas Anti- Premanisme, AKBP Arif: Ciptakan Lingkungan Aman dan Nyaman bagi Masyarakat dan Dunia Usaha

BLITAR – Kepolisian Resor (Polres) Blitar membentuk satuan tugas (Satgas) anti-premanisme sebagai upaya antisipasi ancaman sosial yang berpotensi mengganggu ketertiban umum serta aktivitas ekonomi masyarakat. Pembentukan satgas ini sekaligus menandai pelaksanaan operasi pekat II tahun 2025, dengan menargetkan berbagai bentuk aksi premanisme. Operasi pekat II dimulai pada 1-14 Mei 2025 dan dilakukan secara intensif. Kapolres […]